Tips Memilih Nama Domain yang Tepat dan Terbaik

international domains text in 3d isolated over white
international domains text in 3d isolated over white

Domain adalah sebuah nama alamat situs yang memiliki keunikan yang membuat nama tersebut mudah diingat. Domain sendiri memiliki fungsi untuk mengidentifikasi sebuah server yang ada pada komputer semisal email server dan web server pada sebuah internet. Domain ini bersifat inti dari server itu sendiri, jadi pada domain tidak akan ada banyak nomor dan angka seperti yang ada pada sebuah IP Address. Nah, untuk Anda yang mulai ingin mencoba untuk membuat domain berikut ada beberapa tips memilih nama domain yang menarik dan unik. Sehingga website Anda mudah ditemukan dan banyak dikunjungi.

  1. Sesuaikan domain dengan tujuan dan fungsi dari website Anda

Tips memilih nama domain menyesuaikan fungsi dan nama dari web situs Anda. Semisal Anda akan menggunakan web tersebut untuk jual beli maka sesuaikan nama web dengan barang yang akan dijual. Semisal Anda akan menjual obat tradisional. Contoh nama domain yang bisa Anda buat adalah obatasli.com, jualobattradisional.com dan lainnya. Pada nama domain harus terdapat kata kunci dari bisnis yang dilakukan. Hal ini akan sangat memudahkan Anda dan orang lain untuk mengingat nama domain yang dibuat. Jika domain itu untuk perorangan maka sebaiknya nama Anda dicantumkan dalam domain itu sendiri.

  1. Pilih TLD server yang tepat

Untuk tips memilih nama domain terbaik bisa dilakukan dengan memilih TLD server terbaik. Tips memilih nama domain harus diperhatikan karena TLD server akan mudah diingat seperti co, com, org dan lainnya. Untuk TLD yang cocok sebaiknya adalah com. Domain.com ini lebih mudah dalam seseorang mengingatnya hal ini dikarenakan pada orang memiliki orientasi jika pada nama sebuah situs biasanya menggunakan .com. Semisal pada jual beli orang akan lebih sering mencarinya pada domain jualbeli.com terlebih dahulu daripada TLD lainnya.

  1. Hindari sara dan kata-kata jorok

Dalam membuat domain tips memilih nama domain yang benar adalah nama yang tidak ada kata sendirian dan olokan. Hal ini akan membuat website Anda mendapatkan cap buruk dari para pengguna internet. Jika pada search engine situs yang Anda buat mengandung kata sara dan tidak baik maka bisa membuat situs Anda di blacklist. Akibatnya situs yang Anda buat itu tidak lagi bisa ditemukan pada search engine tersebut. Selain itu jika mengandung sara maka akan banyak orang menghujat Anda karena situs yang Anda buat sendiri.

Nama domain adalah salah satu hal yang penting dalam sebuah pembuatan situs web. Dengan Nama domain yang tepat akan membuat orang lebih mudah ingat nama situs web yang dimiliki. Selain itu dengan menggunakan domain yang sederhana akan memudahkan Anda dalam memberikan info kepada orang mengenai situs web yang dimiliki. Nama situs web atau domain yang panjang tentu akan membuat orang malas karena sulit nama domain itu untuk diingat. Jadi, perlu diperhatikan sebagai tips memilih nama domain adalah dengan memilih domain yang sederhana.

This entry was posted in Internet and tagged , , . Bookmark the permalink.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *